
Membawa anak naik kendaraan umum seperti kereta api, terutama untuk perjalanan jauh memang kadang bikin deg-degan. Salah satu kekhawatiran yang kerap muncul adalah apakah anak-anak bakal rewel atau tidak selama perjalanan. Karena jika sampai rewel tentu akan mengganggu para penumpang lainnya...