26 November 2017

Serunya Wisata Alam dan Kuliner di Pasar Pancingan Lombok

Hari Minggu ini, 26 November 2017 di daerah Bilebante, Pringgarata Lombok Tengah digelar Event Seru bernama Pasar Pancingan. Dan hari ini adalah hari pertama, dimana nantinya akan diselenggarakan rutin tiap hari minggu. Dari namanya saja sudah terbayang bagaimana konsepnya, pasar pancingan...
Share:

25 November 2017

Kenza Cafe Lombok : Food Coffee Love

Wah kenza punya Cafe?? Heuheuheu, memang benar ini cafenya Kenza, lebih tepatnya orang tuanya Kenza. Eits tapi si Kenza inj bukan Kenza si ganteng @gokenzago ya , tapi kenza bule kecil dari Maroko. Menurut informasi sih, beliau bernama Larbi Ahassad. Kenza Cafe yang didominasi warna tosca dan...
Share:

21 November 2017

Ini Dia 3 Tempat Wisata Yang Paling Romantis di Kota Bandung

Nama kota Bandung tidak hanya dikenal oleh warga negara Indonesia saja, melainkan hingga terkenal sampai ke Benua Biru Eropa. Itu sebabnya, mengapa kota yang berjuluk Paris Van Java ini kerap menjadi tujuan utama destinasi bagi para wisatawan lokal maupun wisatawan mancanegara. Seperti yang kita ketahui...
Share:

19 November 2017

Yang Enak Enak di Bakso Lapangan Tembak

Beberapa tahun beroperasi, banyak gerai makanan di Lombok Epicentrum Mall buka tutup silih berganti. Namun masih ada beberapa gerai yang mampu bertahan sampai sekarang, salah satunya adalah gerai makanan Bakso Lapangan Tembak (BLT) yang lokasinya berada di Lower Ground, dekat pintu masuk timur. Kalau...
Share:

14 November 2017

Liburan Seru di Holiday Resort Lombok

Enggak terasa, Tahun 2017 udah mau abis aja, si baby K udah mulai besar aja, dan jatah cuti masih banyak aja, heuheuheu. Sebelum cuti sulit didapat gegara target kerjaan akhir tahun, aku memutuskan untuk mengambil jatah cuti dan kabur dari rutinitas kerja ke suatu tempat yang asyik bin aduhai. Karena...
Share:

13 November 2017

Keuntungan Memilih Proyektor Merek China di Pasaran

Proyektor merupakan alat yang digunakan untuk dapat mempresentasikan gambar, file, video, hingga juga film. Sehingga alat ini biasanya digunakan oleh para penikmat film untuk menonton film di rumah untuk mendapatkan sensasi menonton film di bioskop. Alat ini juga dapat digunakan untuk melakukan presentasi...
Share:

11 November 2017

Menyusuri Jembatan Kayu Hutan Mangrove Lombok

Hari Minggu kemarin setelah kondangan di pernikahan kerabat, kita berlima (aku, baby K, emaknya, dan 2 sepupu) meluncur ke arah Pelabuhan Lembar Lombok Barat. Bukan mau nyebrang ke Bali ya, tapi mau nyari yang sejuk sejuk di sekitar sana. Jadi sekitar 500 meter sebelum pelabuhan lembar, ada persimpangan...
Share:

6 November 2017

Ada Apa Aja sih di Museum Negeri NTB?

Mungkin ada banyak di antara kalian yang enggak terlalu tertarik ya dengan menghabiskan waktu hari libur/weekend di sebuah Museum, heuheuheu. Jujur, aku juga sih :) Nah tapi, beberapa hari yang lalu, hari liburku kuisi dengan keliling sebuah museum di Kota Mataram. Namanya Museum NTB.  Tujuan...
Share:

My Youtube Channel

Blog Archive